Indonesia dewasa ini memang membutuhkan beberapa kebutuhan pokok, seperti
Satu, Keberanian Keberanian untuk menjadi petani, keberanian untuk tidak menanam besi dan beton di lahan persawahan, keberanian untuk turut serta mengawal padi yang dijadikanNya menjadi padi, menjadi beras dan nasi, keberanian untuk berucap syukur. Dua, Rasa syukur Syukur atas padi yang telah tumbuh dengan baik, lantas menjadi nasi, syukur atas nasi yang kemudian berproses menjadi energi-energi keberanian dan syukur.
No comments:
Post a Comment