Tuesday, October 9, 2018

Jatuh


'Jatuh' itu tentang gravitasi, maka jatuh adalah tentang ruang dan waktu. Jatuh dg gravitasinya adalah sunnatulloh, jadi yg terjadi adalah 'dijatuhkan'. Proses dijatuhkan itu adalah momentum, untuk mekanisme pembangkitan energi, untuk kebangkitan yang memunculkan energi, untuk energi bangkit. 

Jatuh juga jangan diantonimkan dg bangkit atau bangun, karena duaduanya sama sama proses yg menggembirakan, duaduanya sama sama mampu memunculkan kesedihan, duaduanya adalah persamaan gravitasi.

No comments: